Obat Untuk Gatal di Seluruh Badan ~ Ketika kulit gatal-gatal, baik di seluruh badan atau bagian tertentu, tentu sangat menjengkelkan. Apalagi gatal-gatal terjadi di malam hari, bisa-bisa begadang semalaman jika tidak segera diatasi. Ada banyak cara mengobati gatal-gatal di badan, baik dengan obat-obatan ataupun cara alami, semua akan dibahas di sini.
Ada beragam cara dan obat gatal-gatal seluruh badan yang dijual bebas di pasaran, baik obat medis atau obat herba. Obat gatal akan bekerja efektif apabila disesuaikan dengan penyebab gatal itu sendiri. Namun sebelumnya kita pelajari berbagai penyebab gatal pada kulit, sebaiknya Anda baca terlebih dahulu sebelum lebih lanjut kita membahas tentang obat gatal.
Apa Penyebab Gatal – Gatal pada Tubuh?
Pengobatan Exim Tuntas Tanpa Bekas ~ Fenomena kulit yang mendadak terasa gatal ada banyak faktor yang melatarinya. Mulai dari gigitan nyamuk, serangga lain, atau usai bersentuhan dengan jenis tanaman tertentu. Berikut ini beberapa penyebab gatal – gatal seluruh tubuh yaitu :
- Penyakit kulit seperti eksim atopik, psoriasis, folikulitis, prurigo dapat menyebabkan timbulnya rasa gatal pada tubuh yang disertai perubahan pada kulit berupa ruam kemerahan dan iritasi pada kulit.
- Kulit kering(xerosis) dapat menyebabkan timbulnya rasa gatal pada tubuh yang tidak disertai perubahan pada kulit. Kulit kering pada umumnya disebabkan oleh lingkungan degan kelembapan udara yang rendah,dan terlalu lama di ruangan ber-AC.
- Penyakit dalam seperti hepatitis, sirosis, penyakit celiac, gagal ginjal, tiroid, leukemia, dan limfoma dapat menyebabkan timbulnya rasa gatal pada seluruh tubuh akibat adanya gangguan pada metabolisme tubuh.
- Reaksi alergi dan iritasi terhadap bahan atau zat tertentu seperti pakaian wool, karet, bahan kimia sabun, deterjen, kosmetik termasuk alergi makanan dan obat – obatan dapat meyebabkan timbulnya rasa gatal pada seluruh tubuh,
- Pada masa kehamilan beberapa wanita dapat merasakan gatal pada daerah lengan, payudara, perut, dan paha, akibat adanya perubahan hormonal.
- Gangguan mental seperti keadaan depresi dan kecemasan juga dapat menimbulkan rasa gatal pada tubuh.
- Penyakit saraf seperti multipel sklerosis, neuropati diabetik, saraf terjepit, dan herpes zoster dapat menyebabkan timbulnya rasa gatal pada seluruh tubuh akibat adanya gangguan pada saraf.
Mengatasi Gatal Yang Bisa di Lakukan Sendiri
Obat Ampuh Kadas Kudis Kurap Menahun ~ Apapun penyebabnya, untungnya ada berbagai cara mengobati gatal-gatal yang bisa dilakukan sendiri di rumah, di antaranya sebagai berikut:
1. Oatmeal
Hasil studi menunjukkan kalau oatmeal aman dan dapat menghilangkan gatal di badan, terutama untuk kulit yang sebelumnya memiliki luka lepuh atau bernanah akibat cacar air, biduran, alergi, atau luka bakar. Oatmeal yang dimaksud di sini adalah tipe koloid, yaitu oat yang sudah berupa bubuk halus. Bahan ini sebenarnya sudah sering ditambahkan dalam produk sabun atau losion. Anda dapat membelinya, atau membuat sendiri dengan menumbuk/ memblender halus gandum mentah. Cara menghilangkan gatal di badan dengan oatmeal mudah saja. Selain dengan menggunakan produk yang mengandung oatmeal tadi, Anda juga dapat mencampurkan bubuk oat ke dalam air mandi.
2. Gel Lidah Buaya atau Krim Penyejuk
Bicara soal cara mengobati gatal-gatal, tentunya gel penyejuk seperti lidah buaya tak boleh sampai terlewatkan. Gel lidah buaya memang ampuh menghilangkan gatal di badan sekaligus menyejukkannya, khususnya bila itu disebabkan gigitan nyamuk atau luka bakar. Selain lidah buaya, Anda juga dapat memakai produk yang mengandung cooling menthol atau calamine. Guna memaksimalkan efek dinginnya, simpanlah produk ini dalam lemari es.
3. Pelembab Berkualitas Tinggi
Seperti disebutkan di awal tadi, salah satu penyebab gatal adalah karena kulit berada dalam kondisi kering. Untuk itu, belilah produk pelembab berkualitas tinggi yang bebas zat pewangi jika kulit sangat mudah kering. Pelembab yang bagus mampu menahan air pada lapisan terluar kulit sehingga membuatnya tetap terhidrasi dan tidak gatal. Contoh pelembab berkualitas tinggi adalah Cetaphil dan Eucerin.
4. Kompres Dingin
Usai digigit nyamuk – ketimbang menggaruknya, sebenarnya ada cara menghilangkan gatal di badan yang lebih efektif dan tidak meninggalkan bekas luka. Caranya adalah dengan menjaga bagian tersebut tetap dingin/ sejuk.
Anda bisa meletakkan kompres dingin, kain basah, atau kantong plastik berisi es di atasnya selama 5-10 menit, atau hingga sensasi gatalnya hilang. Mandi menggunakan air dingin juga membantu. Yang penting, hindarkan area tersebut dari suhu/ air panas agar tak semakin iritasi.
Paket Gatal kulit Herbal
Kapsul BD, Eximtas, dan Salep Exclear merupakan kombinasi kapsul untuk membantu mengobati penyakit gatal kulit menahun/kambuhan baik ringan maupun berat. Dengan bahan utama alami membuatnya aman untuk di konsumsi oleh siapapun. Obat sudah mengantongi ijin dari BPOM, Dinkes, dan MUI.
Dengan mengkonsumsi obat secara teratur, menjalani pola hidup sehat, dan berfikir positif insyaalloh pengobatan akan lebih cepat prosesnya. Perlu di pahami mengatasi masalah gatal kulit menahun/kambuhan setiap oranb berbeda-beda lama pengobatannya. Tergantung daya tahan tubuh dan reaksi terhadap obat.
Aturan Konsumsi :
Kami membuka layanan konsultasi 24 jam untuk anda yang mengalami keluhan kesehatan apapun. Insyaalloh dengan pengetahuan yang kami miliki dapat memberikan jawaban & solusi tepat untuk penyakit anda/keluarga.
Aturan Konsumsi :
- Kapsul di minum 2 dari masing-masing botol
- Di minum bersamaan & di habiskan
- Salep di oleskan 2-3x 1 hari
Untuk Pemesanan Hubungi
081902927654 / 085227167686
(WA / SMS / TLP)
Cara Pemesanan :
- Kirimkan data sms/wa : Nama, alamat lengkap, no hp tujuan pengiriman, penyakit/gejala, ke 081902927654/085227167686
- Pembayaran melalui transfer bank, berikut bank & no rek tujuan
- Setelah pembayaran paket kami kirim via Tiki/JNE/POS
Kami membuka layanan konsultasi 24 jam untuk anda yang mengalami keluhan kesehatan apapun. Insyaalloh dengan pengetahuan yang kami miliki dapat memberikan jawaban & solusi tepat untuk penyakit anda/keluarga.
EmoticonEmoticon